CD-ROM
PENYELESAIAN TUNGGAKAN UANG PENGGANTI OLEH TERPIDANA KASUS KORUPSI DI KEJAKSAAN NEGERI PALEMBANG
Maraknya fenomena-fenomena kejahatan yang muncul khususnya pada kasus Tindak Pidana Korupsi yang terjadi di Indonesia sejak beberapa tahun kebelakang seolah menjadi tugas serta tantangan bagi Pemerintah untuk segera mengambil tindakan yang tegas. Sebagaimana diketahui bahwa Korupsi merupakan salah satu kejahatan yang termasuk dalam kejahatan luar biasa (extra ordinary crime), tidak hanya menyebabkan kerugian terhadap keuangan Negara saja tetapi perbuatan Korupsi merupakan kejahatan yang berdampak pada hak-hak sosial dan ekonomi masyarakat secara luas dan menciderai kehidupan bangsa
No copy data
No other version available